Tapteng, SABISNIS.com – Dari hasil deskripsi bahwa diketahui yang termasuk dalam kategori korupsi menurut UU No. 31/1999 jo. UU No.20/2001 antara lain merugikan keuangan negara, suap menyuap, penggelapan dalam jabatan, pemerasan, perbuatan curang, benturan kepentingan dalam pengadaan, dan gratifikasi.
Kepala Inspektorat Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) Mulyadi Malau mengatakan: “Akan turun ke lapangan untuk memeriksa Pembangunan yang bersumber dari Dana Desa Tahun Anggaran 2024.
Hal itu dikatakan menjawab pertanyaan Wartawan SABISNIS.com. Selasa (07/01/2025) lewat WhatsApp.
Lebih lanjut dikatakan: “Pengaduan masyarakat (Dumas) juga sudah antri di Inspektorat Tapteng”
Adapun kasus-kasus di Desa Pearaja Kecamatan Sorkam Tapteng seperti: “Rencana Anggaran Biaya (RAB) adanya dua titik pembangunan jalan.
Selain Pembagunan JUT dan Pembangunan Rabat beton menuju Kantor Kepala Desa Pearaja masih banyak kasus yang lain pada tahun-tahun sebelumnya.
Pertanyaan yang sama kepada Plh Kepala Dinas PMD Tapteng sebagai Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa yang mempunyai tugas membantu Bupati melaksanakan Urusan Pemerintahan dibidang penyusunan dan pelaksanaan kebijakan daerah bidang pemberdayaan Pemerintahan Desa dan Pemberdayaan Masyarakat Desa sampai berita ini diturunkan tidak ada jawabannya. (Demak MP Panjaitan/Pance)
TAPTENG, SABISNIS.com - Bupati Tapanuli Tengah Masinton Pasaribu, SH, meninjau 3 lokasi yang terdampak bencana…
TAPTENG, SABISNIS.com - Wakil Bupati Tapanuli Tengah Mahmud Efendi, menghadiri acara Acara Muhasabah dan Pelepasan…
PANDAN, SABISNIS.com - Bupati Tapanuli Tengah Masinton Pasaribu, SH bersama Wakil Bupati Tapanuli Tengah Mahmud…
SIBOLGA, SABISNIS.com - Wali Kota Sibolga, Akhmad Syukri Nazry Penarik, didampingi oleh perwakilan Organisasi Perangkat…
SABISNIS.COM SABISNIS.COM – Menjelang peringatan Hari Jadi ke-26, Pemerintah Kota Depok mengusung tema “Bersama Depok…
Oplus_131072 SIBOLGA, SABISNIS.com - Wali Kota Sibolga, Akhmad Syukri Nazry Penarik, membuka Musyawarah Perencanaan Pembamgunan,…