Categories: Tak Berkategori

Sumber Air Minum Perumda Mual Nauli Rusak, Akibat Curah Hujan Tinggi

Tapteng, SABISNIS.com – Tinggi curah hujan sejak Sabtu (16/11/2024) malam di Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) sejumlah sumber air Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Tapteng Mual Nauli mengalami kerusakan berat dan ringan.

“Kerusakan mengakibatkan pendistribusian air bersih di seluruh pelayanan kota Pandan Tapteng sejak dini hari mati total. Hal ini disampaikan Dirut Perumda Mual Nauli Tapteng Masril Rambe, S.E., Minggu (17/11/2024) rilis pers.

Lebih lanjut Masril mengatakan: ” Adapun sumber dan perpipaan yang mengalami kerusakan sebagai berikut :

  1. Sumber Sipan
  2. Sumber Aek Nasangap
  3. Sumber Aek Sipilit Tukka
  4. Sumber Aek Bulugodang.
  5. Sumber Aek Sihaporas.

Lokasi terdampak se bahagian besar Kota Pandan, pekerjaan perbaikan dilakukan pada hari Minggu pukul 08.00 Wib sampai selesai. Untuk itu kepada masyarakat pelanggan PDAM Mual Nauli Kami Mohon maaf atas ketidaknyamanannya.

Adapun upaya yang kami lalukan saat ini:

  1. Mengirformasikan kepada pelanggan terkait gangguan pelayanan.
  2. Melakukan pembersihan material yang menutupi sumber.
  3. Melalukan pembukaan WO di sejumlah pelayanan untuk mempercepat pendistribusian air.
  4. Menurunkan Tim keseluruh sumber untuk melakukan perbaikan.

Kendala dalam melakukan upaya percepatan perbaikan Air Sungai masih meluap dibeberapa sumber seperti Sipan di Kecamatan Sarudik sehingga Tim belum bisa melakukan perbaikan pagi ini dan diperkirakan siang hari akan dikerjakan, pungkasnya. (Raiynhard M Panjaitan)

REDAKSI

Recent Posts

Semarak Awal Tahun 2026, Warga Rawakalong bersama VSA Studio. Gelar Aerobic Party

SABISNIS COMSahabat Berita Bisnis Indonesia Dalam rangka menyambut Tahun Baru 2026, masyarakat Desa Rawakalong menggelar…

21 hours ago

DPRD DEPOK GELAR RAPAT PARIPURNA AKHIR TAHUN 2025

SABISNIS.COMSahabat Berita Bisnis DEPOK, /-Dewan perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok.secara resmi menutup Sidang Massa…

1 week ago

Tanu wirahmat Pendobrak Kesejahteraan Warga lingkungan, Calon Ketua RW 06 Kp. Prigi Bedahan Sawangan Kota Depok

Sabisnis.com, Kota Depok - Tanuwirahmat adalah calon ketua RW 06 Kp Prigi Kelurahan bedahan kecamatan…

1 week ago

BRI KC Rasuna Said Akselerasi Akuisisi Program KPR dengan Program Open Booth di Beberapa Instansi Kerjasama

Jakarta, 22 Desember 2025 — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Kantor Cabang (KC) Rasuna…

3 weeks ago

BNI Perkuat Kepedulian Sosial lewat Program Natal 2025, BNI Berbagi PanganTogether Empowered By His Love

Jakarta, SABISNIS.COM - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus memperkuat peran sosialnya…

3 weeks ago

BRI Branch Office Mal Ambasador Dukung DOSS Vaganza 2025, Hadirkan Beragam Promo Kartu dan BRImo di Ratu Plaza

SABISNIS, Jakarta — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Branch Office Mal Ambasador kembali menggelar…

4 weeks ago