Categories: Tak Berkategori

Sambut HUT RI Ke-79 Warga RW 07 Perum Griya Taman Banjarwangi Gelar Lomba Hias Gang Dan Bazar

Bogor, Sabisnis.com – Dalam rangka menyambut HUT RI Ke-79 tahun 2024, warga RW. 07 perumahan Griya Taman Banjarwangi, kelurahan Banjarwangi, kecamatan Ciawi, kabupaten Bogor ikut berpatisipasi untuk memeriahkan acara tersebut.

Salah satu agenda dan program Pengurus RW. 07 dalam rangka menyambut HUT RI Ke-79 adalah akan menggelar lomba hias Gang, yang pesertanya dari lingkungan di wilayah RW 07.

Selain lomba hias Gang, tentunya ada beberapa kegiatan lain seperti pertandingan volly, tenis meja, futsal, lomba sepeda hias anak, senam gembira, bazar, dan tentunya tidak ketinggalan pula bermacam-macam jenis perlombaan untuk anak-anak.

Pesertanya semua dari lingkungan warga RW 07, seluruh rangkaian kegiatan akan ditutup pada acara malam Puncak Festival dengan Tajuk “Malam Bersih Guyub Aman Yaman” ( BERGAYA ), dengan menampilkan kreasi seni tari dari anak-anak serta remaja karang taruna dan warga.

Ketua RW 07 Supriyono yang biasa dipanggil dengan sebutan Mbah Yono menyampaikan bahwa, momentum ini merupakan ajang mempererat silaturahmi dan memupuk sifat ke gotong royongan antar sesama warga, ucapnya.

Mbah Yono juga menambahkan, kami juga akan mengadakan malam renungan mengenang dan menghormati jasa Para Pahlawan serta untuk memupuk sifat nasionalisme dan kebangsaan, pungkasnya. ( Suher )

REDAKSI

Recent Posts

Semarak Awal Tahun 2026, Warga Rawakalong bersama VSA Studio. Gelar Aerobic Party

SABISNIS COMSahabat Berita Bisnis Indonesia Dalam rangka menyambut Tahun Baru 2026, masyarakat Desa Rawakalong menggelar…

2 days ago

DPRD DEPOK GELAR RAPAT PARIPURNA AKHIR TAHUN 2025

SABISNIS.COMSahabat Berita Bisnis DEPOK, /-Dewan perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok.secara resmi menutup Sidang Massa…

1 week ago

Tanu wirahmat Pendobrak Kesejahteraan Warga lingkungan, Calon Ketua RW 06 Kp. Prigi Bedahan Sawangan Kota Depok

Sabisnis.com, Kota Depok - Tanuwirahmat adalah calon ketua RW 06 Kp Prigi Kelurahan bedahan kecamatan…

1 week ago

BRI KC Rasuna Said Akselerasi Akuisisi Program KPR dengan Program Open Booth di Beberapa Instansi Kerjasama

Jakarta, 22 Desember 2025 — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Kantor Cabang (KC) Rasuna…

3 weeks ago

BNI Perkuat Kepedulian Sosial lewat Program Natal 2025, BNI Berbagi PanganTogether Empowered By His Love

Jakarta, SABISNIS.COM - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus memperkuat peran sosialnya…

3 weeks ago

BRI Branch Office Mal Ambasador Dukung DOSS Vaganza 2025, Hadirkan Beragam Promo Kartu dan BRImo di Ratu Plaza

SABISNIS, Jakarta — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Branch Office Mal Ambasador kembali menggelar…

4 weeks ago