Categories: Tak Berkategori

Rumah Wakil Ketua DPD KNPI Tapteng “Raju Firmanda Hutagalung Dibakar Orang Tak Kenal (OTK)

Tapteng, SABISNIS.com – Rumah kediaman Wakil Ketua Dewan Pimpinan Daerah Komite Nasional Pemuda Indonesia (DPD KNPI) Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng) Provinsi Sumatera Utara (Sumut) Raju Firmanda Hutagalung yang juga aktivis.di bakar Orang Tidak Kenal (OTK).

Rumah Raju, yang dibakar berlokasi di Kelurahan Sibuluan Nalambok, Kecamatan Sarudik. Tapteng pada Kamis (10/10/2024) dini hari.

Hasil pantauan dilapangan, nyala api yang kian membesar nyaris merambat ke dinding kamar dan rumah kediaman Sekretaris Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Tapteng.

Didampingi kedua orang tua Raju Firmanda Hutagalung dan Raju mengungkapkan: “Terbakarnya rumahnya diduga merupakan usaha pembakaran oleh orang yang memiliki unsur sakit hati terhadap dirinya yang kerap menyuarakan perubahan di Tapteng. ujarnya.

Lebih lanjut diterangkan: “Dirinya telah melaporkan kejadian tersebut ke Mapolres Kabupaten Tapanuli Tengah. Tertanda dengan nomor: STTPL/B/398/X/2024/SPKT/POLRES TAPANULI TENGAH/POLDA SUMATRA UTARA.

Dalam laporan Raju, menerangkan, bahwa Pamannya saksi bernama Ridwan Panjaitan sedang tidur dalam kamar rumah. ungkapnya.

Kemudian saksi Ridwan Panjaitan terbangun karena merasakan panas, dan saksi melihat adanya api yang sudah menyala membakar di salah satu bagian pintu kamar rumah serta membakar satu meja yang berada di warung rumah tersebut. jelasnya.

“Saksi berteriak panik membangunkan ibu saya Nur Mega dan orang-orang yg berada di rumah itu. Setelah itu Paman dan ibu saya berupaya melakukan pemadaman api dengan menyiramkan air hingga akhirnya api tidak menjalar ke bagian lain dan berhasil dipadamkan”. jelasnya

Setelah itu Paman dan ibunya langsung menelpon pelapor Raju yang kebetulan saat itu sedang berada di luar rumah, sampainya di rumah Raju melihat api tersebut sudah keadaan padam.

Selanjutnya ketika dilakukan pemeriksaan, pelapor menemukan dilantai warung tersebut satu botol yang diduga berisikan bahan bakar minyak berjenis pertalite serta satu unit topi yang posisinya berdekatan, dimana kedua barang yang ditemukan tersebut diduga merupakan milik dari orang yang tidak dikenal.

Dalam kejadian ini pihak Kepolisian Polres Tapteng kini telah melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) dengan menurunkan tim INAFIS. (Red-Tim)

Pimpinan Redaksi TOPAN JP

Recent Posts

HUT Ke 26 Kota Depok,Dedi Mulyadi Berpihak pada Kepentingan Rakyat Kecil

SABISNIS.COMSahabat Berita Bisnis Indonesia Kota Depok - :Gubernur Jawa Barat (Jabar), Dedi Mulyadi turut menghadiri…

1 day ago

HUT Ke-26 Kota DepokDPRD Gelar Rapat Paripurna Istimewa

SABISNIS.COMSahabat Berita Indonesia DEPOK- sabisnis.com-Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-26 Kota Depok, Ketua DPRD Kota…

1 day ago

Paskah Nasional Napak Tilas Sumur DR. sakit. Nommensen di gelar di Sihorbo Barus Utara

TAPTENG, SABISNIS.com - Paskah Nasional Napak Tilas Sumur DR. IL. Nommensen di gelar di Sihorbo…

2 days ago

Tumpukan Sampah dan Luapan Air Got di Jalan Raya Parung Timbulkan Aroma Bau Busuk

oppo_0 PARUNG, SABISNIS.com - Tumpukan sampah dan Luapan dari air Got di Jalan Raya depan…

2 days ago

Pengurus TP PKK dan Pembina Posyandu Kota Sibolga Masa Bakti Tahun 2025-2030 di Lantik

SIBOLGA, SABISNIS.com - Wali Kota Sibolga, Akhmad Syukri Nazry Penarik, mengkukuhkan Ketua TP. PKK Kota…

4 days ago

Wakil Bupati Tapanuli Tengah Hadiri Peresmian Rumah Dinas Prajurit TNI di Asrama Militer Sarudik

SABISNIS.com, SARUDIK - Wakil Bupati Tapanuli Tengah Mahmud Efendi, menghadiri Peresmian Rumah Dinas Prajurit TNI…

4 days ago