Categories: Tak Berkategori

Ruang Kerja Camat Tapian Nauli Kabupaten Tapteng 5 Kali Dimasuki Ular

Tapteng, Sabisnis.com – Beredar khabar bahwa ruang kerja Camat Tapian Nauli, Tapanuli Tengah, Sumatera Utara berulang kali di masuki ular.

Informasi itu tidak menyebutkan jenis ular yang masuk keruangan pak camat, hanya pembicaraan tentang masuknya ular keruangan pak camat menjadi suatu pembahasan, ada yang positif dan ada yang negatif.

Yang positif dengan memberi pandangan bahwa disekitar kantor camat kemungkinan ada induk ular yang membuat sarang lalu ular tersebut bertelur disana.

Setelah telur ular menetas keluar lah anak ular tersebut lalu memasuki ruang kerja pak camat, dan kemungkinan juga induk ular itu bersarang di salah satu sudut ruangan kerja pak camat, mungkin juga ular tersebut bersarang di loteng atau di balik asbes dibawah atap, setelah menetas jatuh kebawah.

Yang berpikiran negatif menyebutkan dan menghubungkan keberadaan ular itu dengan ilmu hitam, ada yang mengatakan “kalau tidak suruhan orang” masa sampai lima kali berturut turut ular itu memasuki ruangan nya, setelah dia lah menjabat disitu ada cerita ular masuk, padahal pada pak camat sebelum nya tidak pernah cerita yang begitu.

Cerita masuknya ular keruangan kerja pak camat, di sampaikan oleh rekan kerja media, sauadara DP mengirimkan percakapan nya melakui Wa dengan pak camat “dalam pesan pak camat yang dikirim,” lagi marubat au tulang, masuk muse ulok pa 5 halihon, dan rekan media ini pun mengirimkan foto ular yang memasuki ruangan pak camat.

Camat Tapian Nauli Harris sihombing S.Sos, saat dikonfirmasi terkait kabar yang beredar tersebut melalui Whatsapp, selamat sore pak camat, apakah benar ular masuk keruangan pak camat sampai lima kali ?. WA pak camat hanya centang satu menandakan bahwa pesan wartawan tidak masuk, selanjut nya wartawan melakukan konfirmasi kepada Sekcam, mengenai kebenaran masuk nya ular keruang kerja pak Camat sampai lima kali, namun sudah centang biru pertanda pesan sudah di baca” akan tetapi sampai berita ini dikirim ke redaksi tidak ada jawaban dari Ibu sekcam. (Herbert roberto sitohang)

REDAKSI

Recent Posts

Semarak Awal Tahun 2026, Warga Rawakalong bersama VSA Studio. Gelar Aerobic Party

SABISNIS COMSahabat Berita Bisnis Indonesia Dalam rangka menyambut Tahun Baru 2026, masyarakat Desa Rawakalong menggelar…

12 hours ago

DPRD DEPOK GELAR RAPAT PARIPURNA AKHIR TAHUN 2025

SABISNIS.COMSahabat Berita Bisnis DEPOK, /-Dewan perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Depok.secara resmi menutup Sidang Massa…

1 week ago

Tanu wirahmat Pendobrak Kesejahteraan Warga lingkungan, Calon Ketua RW 06 Kp. Prigi Bedahan Sawangan Kota Depok

Sabisnis.com, Kota Depok - Tanuwirahmat adalah calon ketua RW 06 Kp Prigi Kelurahan bedahan kecamatan…

1 week ago

BRI KC Rasuna Said Akselerasi Akuisisi Program KPR dengan Program Open Booth di Beberapa Instansi Kerjasama

Jakarta, 22 Desember 2025 — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Kantor Cabang (KC) Rasuna…

3 weeks ago

BNI Perkuat Kepedulian Sosial lewat Program Natal 2025, BNI Berbagi PanganTogether Empowered By His Love

Jakarta, SABISNIS.COM - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI terus memperkuat peran sosialnya…

3 weeks ago

BRI Branch Office Mal Ambasador Dukung DOSS Vaganza 2025, Hadirkan Beragam Promo Kartu dan BRImo di Ratu Plaza

SABISNIS, Jakarta — PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Branch Office Mal Ambasador kembali menggelar…

4 weeks ago