Categories: Tak Berkategori

Paslon Walikota Sibolga M. Fadil Hutagalung-Marojahan Panjaitan Daftar ke KPU Sibolga

Sibolga, Sabisnis.com – Pasangan Calon (Paslon) Wali Kota Sibolga dan Wakil Wali Kota Sibolga Provinsi Sumatera Utara (Sumut) M Fadil Thoib Hutagalung dan Marojahan Panjaitan dengan jargon (Faham) deklarasi bersama relawannya.

Paslon Faham lakukan deklarasi di Posko pemenangan, di Jalan Thamrin, Kelurahan Kota Beringin, Kecamatan Sibolga Kota Kota Sibolga Sekaligus mendaftar ke KPU Sibolga, Kamis (29/08/2024).

“Atas perjuangan yang sudah kami lakukan dengan mendapatkan rekomendasi Partai pengusung, atas berkat dukungan masyarakat, terutama doa orang tua kami.” ujarnya.

Lebih lanjut dikatakan: “Deklarasi ini, menunjukkan bahwa saya dan Pak Marojahan, sebagai bukti keseriusan untuk Sibolga bermanfaat,” ucapnya.

Sementara Marojahan Panjaitan ucapkan terima kasih atas dukungan dari masyarakat, sehingga pasangan Faham berkesempatan untuk ikut pada pesta demokrasi di Kota Sibolga, ungkapnya.

“Kami juga menyampaikan ucapan terima kasih kepada Partai pengusung kami, kita berharap dukungan doa restu, agar perjuangan terus bertambah,” tandasnya.

Ketua Tim Kampanye Paslon Faham, Andika Pribadi Waruwu menyampaikan: “Tim dan pendukung agar dapat terus bergandengan tangan demi kemenangan bersama, katanya.

Andika, juga berpesan agar saling rangkul dan tidak menunjukkan sikap arogan selama tahapan kampanye pasangan Fadil – Marojahan.

“Mari kita tulus memberikan dukungan untuk paslon Faham, kalau ada yang mencaci maki kita, jangan kita balas dengan cacian atau hal lainnya. Cukup kita balas dengan bahasa santun, tunjukkan bahwa kita itu santun pada pilkada ini,” pungkasnya. (Raiynhard M Panjaitan).

Pimpinan Redaksi TOPAN JP

Recent Posts

Paslon Imam – Ririn Gelar Kampanye Akbar Calon Walikota dan Wakil Walikota Depok

SABISNIS.COM DEPOK-Kampanye akbar Pasangan Calon (Paslon) walikota dan calon wakil walikota Kota Depok dengan nomor…

2 days ago

Dinilai Lambat dan Berlarut-Larut, Justri Yanti Panjaitan Minta Kemajuan Kejelasan Atas Laporannya di Polres Tapteng

Tapteng, Sabisnis.com - Justri Yanti Panjaitan meminta kepada Kasat Reskrim Polres Tapanuli Tengah untuk memberikan…

3 days ago

Inilah 6 Poin Kesepakatan Cakada Bersama Forkopinda, KPU dan Bawaslu Tapteng Terkait Pilkada

Tapteng, SABISNIS.com - Melalui Via Zoom Pj. Bupati Tapanuli Tengah Dr. Sugeng Riyanta, SH MH,ikuti…

4 days ago

Paslon Bupati Tapteng “Masinton Pasaribu dan Mahmud Efendi Nasution” Melayat ke Rumah Almarhum E Boru Gultom

Sibolga, Sabisnis.com - Calon bupati Tapanuli Tengah Masinton Pasaribu dan calon wakil bupati Mahmud Efendi…

5 days ago

Perseteruan Baktiar Sibarani VS Ametro Pandiangan Persoalan Pribadi, Tidak Terkait Pilkada

Tapteng, Sabisnis.com - Pertikaian antara Baktiar Ahmad Sibarani dengan saudara Ametro Pandiangan adalah masalah pribadi,…

5 days ago

Breaking News !!! Masyarakat di Tapian Nauli Tapteng Nyaris Bentrok Dengan Mantan Bupati Tapteng B.A.S

Tapteng, SABISNIS.com - Masyarakat di Kecamatan Tapian Nauli, Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng), Provinsi Sumatera Utara…

5 days ago