Categories: Tak Berkategori

Kapolres Tapteng Operasi Lilin Toba 2024 Momen Penting Dalam Menciptakan Rasa Aman Bagi Masyarakat

Tapteng, SABISNIS.com – Didampingi Ketua Bhayangkari Cabang Tapteng Ny. Heny Basa dan rombongan Kapolres Tapteng Polda Sumut AKBP Basa Emden Banjarnahor, S.I.K., M.H., lakukan kunjungan ke Pos Pengamanan Nataru dalam rangka Operasi Lilin Toba 2024 di Wilayah Kabupaten Tapanuli Tengah (Tapteng) Provinsi Sumatera Utara (Sumut). Selasa (24/12/2024) pagi.

Ada Lima Pos Pengamanan Nataru :

  1. Pos Pengamanan Sarudik,
  2. Pos Pengamanan Pandan.
  3. Pos Pelayanan Sibabangun,
  4. Pos Pelayanan Sitahuis dan
  5. Pos Terpadu Bandara Pinangsori.

AKBP Basa Emdan mengatakan: “Pengecekan langsung Lokasi Pos yang strategis kegiatan masyarakat. Bertujuan memastikan kesiapan Personel, peralatan, dan fasilitas pendukung di Pos Pengamanan.

Selain berdialog dengan Petugas AKBP Basa Emden berikan motivasi serta memastikan kebutuhan mereka selama bertugas tercukupi.

AKBP Basa Emden menyerahkan bingkisan kepada setiap Pos Pengamanan sebagai bentuk dukungan terhadap Personel yang melaksanakan pengamanan.

“Bingkisan ini kami berikan sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi rekan-rekan dalam menjaga keamanan dan kenyamanan masyarakat selama perayaan Natura,” ujarnya.

Juga menambahkan bahwa Operasi Lilin Toba 2024 menjadi momen penting dalam menciptakan rasa aman bagi masyarakat. “Sinergi antara Polri, Pemerintah Daerah, dan masyarakat menjadi kunci keberhasilan pengamanan ini,” tegasnya.

AKBP Basa Emdan beri pesan dan semangat kepada Petugas di lapangan agar selalu menjaga kesehatan dan tetap waspada dalam bertugas.

“Kesehatan dan kesiapan Personel menjadi prioritas utama, sehingga pelayanan kepada masyarakat tetap maksimal,” pungkasnya. (Raiynhard M Panjaitan)

Pimpinan Redaksi TOPAN JP

Recent Posts

Bupati Tapteng: Program Satu Data Indonesia Sangat Penting, Agar Data Informasi Akurat

TAPTENG, SABISNIS.com - Bupati Kabupaten Tapanuli Tengah Tapteng Masinton Pasaribu, S.H., buka rapat forum satu…

11 hours ago

Walimatussafar Haji Kang Yusri Dihadiri Para Petinggi Gunung Sindur dan Kabupaten Bogor

SABISNIS.COMFakta Akurat Terpercaya Gunung Sindur, Bogor – Bertempat di kediaman Yusri Nurjaman di Desa Padurenan, Gunung…

12 hours ago

Majelis Taklim AL QOLAM Pabuaran Gelar Pembukaan Pengajian Mingguan

SABISNIS.COMFakta Akurat Terpercaya BOGOR-Pengajian rutin Mingguanadalah kegiatan mengaji,mempelajari agama yang dilakukan dalam kurun waktu tertentu,pengajian…

1 day ago

Walimatussafar Haji Kang Yusri Dihadiri Para Petinggi Gunung Sindur dan Kabupaten Bogor

SABISNIS.COM Fakta Akurat Terpercaya Gunung Sindur, Bogor – Bertempat di kediaman Yusri Nurjaman di Desa Padurenan,…

1 day ago

Ketua dan Pengurus Ranting Beji Bersinergi Dengan Ketua PAC

SABISNIS.COM Fakta Akurat Dan Terpercaya DEPOK-Ketua Ranting Partai Anak Cabang ( PAC) Budi Gunawan beserta…

1 day ago

Atasi Banjir Aek Sirahar, Bupati Tapteng Harapkan Bantuan Pemerintah Provinsi Sumut

TAPTENG, SABISNIS.com - Bupati Tapanuli Tengah Masinton Pasaribu, SH, meninjau 3 lokasi yang terdampak bencana…

4 days ago