SABISNIS.COM
DEPOK-Musibah tak dapat disangka-sangka namun bisa diprediksi dan dihindari Itulah ungkapan yang layak disematkan dalam peristiwa Kebakaran di Gedung Pemerintah Kota Depok
Berdasarkan pantauan di lapangan terlihat asap hitam mengepul dari lantai 8 Gedung Dibaleka 2,Depok,Kebakaran terjadi di Ruangan Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) lantai 8 Gedung Balaikota Depok,Selasa,(10/12/2024)
Walikota Depok KH.Mohammad Idris,Eko Haryanto,serta Kepala Bidang,Dinas Pariwisata (Disporyata) Kota Depok Kristin melakukan sidak di lantai 7 Gedung Baleka 2 Parkiran kendaraan Mobil dan Motor ,Sabtu, (14/12/2024)
Menurut Eko Haryanto,tujuan Walikota Depok KH.Mohammad Idris
melakukan sidak,yang berlokasi di Gedung Baleka 2 Jalan Margonda Raya No,54 lantai 7 parkiran Dinas Koperasi “Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) ingin mengetahui jelas terkait genangan air hingga terjadi banjir,apakah sesuai dengan kebutuhan bangunan atau belum
Lebih lanjut,Walikota Depok M.Idris mendapatkan laporan terkait di Gedung Parkir sering mengalami genangan air sampai terjadi banjir,ujar Kadisporyata Eko Haryanto selaku Juru bicara (Jubir ) Walikota Depok
Lebih lanjut,Kepala Dinas Pariwisata (Kadisporyata) Kota Depok Eko Haryanto menyampaikan,Walikota Depok akan segera desain kembali Gedung Parkir agar tidak terjadi banjir”,tegasnya
Walikota Depok KH. Mohammad Idris menyampaikan dan berharap agar tidak ada lagi mendengar informasi ada gedung bagus akan tetapi didalamnya tergenang air”pungkasnya (suwardi).