9.1 C
Manchester
25 November 2024
Image default
Tak Berkategori

Libur Panjang Tirta Kahuripan, Tetap Layani 225.134 Pelanggan

SABISNIS. COM, Sahabat Berita dan Bisnis Indonesia Cibinong Bogor – Sepanjang libur dan cuti bersama, Lebaran di hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah. Direksi Perumda Air Minum Tirta Kahuripan melaksanakan rapat koordinasi membahas kelancaran pasokan air bersih

Direktur Umum Abdul Somad menyampaikan loket seluruh pembayaran Cabang akan menyesuaikan tanggal pada hari libur nasional dan cuti bersama mulai tutup pada Senin tanggal 8 April dan akan buka kembali di tanggal 16 April 2024, pelanggan yang akan membayar bisa melalui channel Bank dan PPOB

Pelanggan yang ingin membayar tagihan air, namun belum sempat datang ke loket pembayaran dapat mengunakan layanan pembayaran online seperti Bank Mandiri, BRI, BJB, BNI, VSi dan PT Pos Indonesia, atau loket PPOB seperti Indomart, Alfamart, Alfamidi, serta agen pembayaran lainnya

Kepada pelanggan Perumda air Minum Tirta Kahuripan yang akan melaksanakan mudik dan kondisi yang mudah di lihat oleh petugas pembaca meter dan jangan lupa untuk memastikan air dan stop kontak dekat meteran air agar tidak terjadi kebocoran di instalasi pipa di dalam dan bak penampungan air sebagai langkah antisipasi apabila terjadi gangguan sambil menunggu perbaikannya selesai dan pengaliran normal kembali, tutup Abdul Somad

Pada Bulan Ramadhan kali ini, Perumda Air Minum Tirta Kahuripan, menyalurkan 1330 paket Bantuan bahan pokok untuk masyarakat yang membutuhkan disekitar cabang pelayanan maupun instalasi pengelola Kabupaten Bogor Mengucapkan Taqabballahu minna wa minkum, “Selamat Hari Raya Idul Fitri 1445 H. Mohon Maaf Lahir dan Batin
(Suwardi).

Related posts

Eis Rahmawati, Hadiri RAPERDA di Gedung Paripurna DPRD Kota Depok

Pimpinan Redaksi TOPAN JP

Pemdes Tarumajaya di Bandung Salurkan PMT Balita dan Bumil Program DD Tahun 2024

Pimpinan Redaksi TOPAN JP

Sat Resnarkoba Polres Sarolangun Amankan Dua Orang Warga Lubuk Jering Kecamatan Air Hitam

Pimpinan Redaksi TOPAN JP

Leave a Comment